Di balik rasanya yang lezat, nyatanya cokelat panas mampu menghindarkan Anda dari penyakit pikun atau demensia di usia tua Anda. Temuan yang dipublikasikan secara online di jurnal Nature Neuroscience ini menjelaskan bahwa bahan utama di dalam cokelat dapat meningkatkan memori Anda.
Sebelumnya, para peneliti melakukan penelitian dengan mengambil sampel 37 orang berusia 50-69 tahun untuk membuktikan manfaat flavanol dan fungsi otak. Mereka pun menemukan bahwa para peserta penelitian yang mengonsumsi cokelat dengan dosis tinggi secara teratur, mengalami penurunan gejala pikun.
sumber : merdeka.com
0 Response to "Minum Cokelat Panas Sebelum Tidur Ampuh Cegah Pikun"
Posting Komentar